Kegiatan Camping di SMP Negeri 2 Ketambe Satap

       Kegiatan Camping Satu Malam di Adakan sebagai kegiatan mandiri tanpa melibatkan pihak diluar sekolah SMP Negeri 2 Ketambe Satu Atap Namun tetap memeberitahukan kegiatan ini kepada Komite Sekolah dan Kepala Desa Setempat.

TUJUAN KEGIATAN

  1. Meningkatkan Rasa Kesatuan dan Persatuan di Antara Peserta Didik dengan Peserta Didik, Peserta Didik dengan Guru serta Guru dengan Guru.
  2. Meningkatkan rasa memiliki sekolah, sehingga muncul sebuah kepedulian yang positif untuk peserta camping terhadap lingkungan sekolah.
  3. Sebagai Gambaran Kecil bagaimana mereka harus hidup mandiri kelak di tengah masyarakat tanpa adanya bantuan orang tua.
  4. Menumbuh kembangkan komunikasi aktif baik antar siswa dengan siswa maupun siswa dengan guru.
PESERTA CAMPING
UNSUR GURU
  • JAINUDIN, ST (Kepala Sekolah / Penanggung Jawab Kegiatan)
  • SAMSUL BAHRI (Komite Sekolah / Penanggung Jawab Kegiatan)
  • KANDI IRAWAN (Bendahara & Operator Sekolah / Ketua Panitia Kegiatan )
  • SUPRIANDI, S.Pd.I ( Guru  PAI/ Pembina Karakter dan Agama)
  • ABDURAHMAN, S.Pd (Guru Penjaskes / Pembina Alur Kegiatan dan Kedisiplinan)
  • IWAN SAMFRI, S.Pd (Guru / Pembina Kesiswaan dan Perlengkapan)
  • MASNIAR, S.Pd ( Guru / Guru Pendamping Wanita)
  • MANSYAH (Penjaga Sekolah / Keamanan Kegiatan)
Lihat Juga : Video Kegiatan Camping di SMP Negeri 2 Ketambe Satap

A. Kelas VII (Tujuh) TP. 2018/2019

  • CAHAYA
  • ARIANA
  • HERMITA PIANI
  • ISNAWATI
  • RASMA WATI
  • RAHMI SAHARA
  • LAILA RAHMA DHANI
  • NISA WIRANDA
  • SITI HAWA
  • MUHAMMAD RAMLI 
  • MUHAMMAD HAIRI
  • AL MAJI HUSNI
  • MUHAMMAD SERTAN
  • ALDI WIN ARA
  • MUHAMMAD ARIPIN

B. Kelas VIII (Delapan) TP. 2018/2019
  • SITI RAHMAYATI
  • JULIANA
  • MILANA
  • DILA RAHNIA SARI
  • SUPARNO
  • BUDI SAH PUTRA
  • ANTO NADI PAJAR SYAH PUTRA
  • ULMAN ALJABANI
  • SYAH PUTRA ABDI
WAKTU KEGIATAN
Sabtu, 08 September 2018 s.d Minggu, 09 September 2018

LOKASI
SMP Negeri 2 Ketambe Satap


DOKUMENTASI KEGIATAN

Sesi Photo Bersama Siswa/i dengan Kepala Sekolah (Jainudin, ST) dan Ketua Panitia Kegiatan (Kandi irawan)

Arahan dan Bimbingan Dari Supriandi, S.Pd.I ( Guru PAI / Pembina Karakter dan Agama)

Makan Malam Bersama dengan Menggunakan Daun Pisang Secara Bersama tanpa dipisah Memiliki Arti Apapun Kondisinya, Apapun Rasanya Kita Tetap Bersama

Kebersamaan Peserta Laki-laki dalam Kegiatan Makan Bersama di SMP Negeri 2 Ketambe Satap

Kebersamaan Peserta Laki-laki dalam Kegiatan Makan Bersama di SMP Negeri 2 Ketambe Satap




Masniar, S.Pd, menata persiapan Makan  Malam Bersama Guru dan Siswa/i SMP Negeri 2 Ketambe Satap

Abdurrahman, S.Pd dan Supriandi, S.Pd.I melakukan persiapan makan malam bersama guru dan Siswa/i SMP Negeri 2 Ketambe Satap

Tenda Peserta Camping Wanita

Arahan dan Bimbingan Oleh Abdurrahman, SPd (Guru Penjaskes)

Arahan dan Bimbingan Oleh Abdurrahman, SPd (Guru Penjaskes)

Peserta Perempuan Mempersiapkan Makan malam untuk Semua Peserta Camping di Pandu Oleh Masniar, S.Pd

Siswa/i Terlihat Menyimak Aturan Yang di Arahkan Oleh Abdurrahman, S.Pd

Alhamdulillah Hampir Semua Kegiatan Yang direncakan berjalan sesuai dengan yang kita inginkan dan tidak ada kendala apapun. Ed. KANDI IRAWAN



    Post a Comment

    2 Comments

    1. Teringat semasa Pak Kandi Irawan di SMP Negeri 2 Badar, kita sama-sama membuat kegiatan, melaksanakan kegiatan, membangun Camp, memasak, dan menjadi guru serta sahabat bagi kita khususnya saya sendiri.

      Banyak guru pintar di sekolah kami, namun saya melihat beliau adalah guru yang Ikhlas, beliau mau mengajari kami meski sudah bukan jam sekolah, bahkan jika kami LES KOSONG, kami datang ke Kelas Pak Kandi, beliau Izinkan masuk, walaupun terkadang tujuan kami ingin PDKT sama adik kelas.

      Sulit kita menemukan guru seperti pak kandi.....!!! semoga Pak Kandi dan Pak Krisjon/ Pak Jai selalu sehat. Amin....!

      ReplyDelete
    2. Sekolah Butuh memang sebuah Orator yang handal untuk membangun setiap lini pendidikan yang selama ini belum maksimal. paling tidak dengan kegiatan ini bisa mendekatkan hubungan antara siswa dan murid, don't forget to visit back master.

      ReplyDelete